Menurut (Manu, 1995:9) Berdasarkan kegunaannya jembatan dapat dibedakan sebagai berikut :
1.Jembatan jalan raya (highway bridge).2.Jembatan jalan kereta api (railway bridge).
3. Jembatan jalan air (waterway bridge)
4. Jembatan jalan pipa (pipeway bridge)
5. Jembatan militer (military bridge)
6. Jembatan pejalan kaki atau penyeberangan (pedestrian bridge).
DAFTAR PUSTAKA
Manu, Agus Iqbal.(1995). Dasar-Dasar Perencanaan Jembatan Beton Bertulang. PT
Mediatama Saptakarya.DPU.
Disusun oleh:
Syafira Salsabila & Ayu Ariska Putri Anggita
Komentar
Posting Komentar